LRT Jakarta Bakal Beri Keringanan UMKM Mitra Bisnis

PT Lintas Raya Terpadu (LRT) Jakarta dalam masa pandemi COVID-19 akan memberikan keringanan kepada pelaku usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) yang menjadi mitra bisnisnya.

Corporate Communication PT LRT Jakarta, Kurniati mengatakan, pelaku UMKM diberikan relaksasi dalam skema pembayaran dan penghapusan biaya sewa untuk periode waktu tertentu.

"Ini menjadi salah satu langkah strategis kami untuk membuat para penggiat bisnis kecil dan menengah atau UMKM mau terus ikut dalam pengembangan bisnis di seluruh stasiun LRT Jakarta," ujarnya, Rabu (3/2).

Berita selengkapnya dapat dibaca https://detak.co/detail/berita/lrt-jakarta-bakal-beri-keringanan-umkm-mitra-bisnis

Berita Terkait
Perubahan Susunan Dewan Komisaris PT LRT Jakarta
Sesuai dengan Keputusan Para Pemegang Saham (KPPS) di Luar Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT L....
Demi GCG, LRT Jakarta Luncurkan Whistleblowing System
PT LRT Jakarta meluncurkan sistem pelaporan pelanggaran atau whistleblowing system LRT Jakarta Integ....
LRT Jakarta, Transportasi Umum Penghalau Macet dan Polusi Udara
INFO NASIONAL – Saat ini terdapat dua moda transportasi jenis LRT di Ibu Kota Jakarta, yaitu LRT J....
1727 View

Situs Resmi PT LRT Jakarta

Anggota Grup JAKPRO
#LRTJ #LRTJakarta

www.lrtjakarta.co.id
www.jakarta-propertindo.com


Newsletter Subscribe